Resep Rawon Hitam

Sama seperti rawon pada umumnya, rawon surabaya terdiri dari daging sapi yang dipadukan dengan kuah berwarna hitam gelap. Warna hitam ini muncul berkat rebusan dari buah kluwek, pins. Tidak hanya warna hitam pekat, rawon surabaya menghadirkan cita rasa yang gurih dari kaldu sapi.

#ResepRawon #RawonSurabaya

Created by InShot: inshotapp.com/share/youtube.html

Published on March 25, 2021.

Bahan-bahan rawon:

500 gram daging sapi campur sandung lamur
1/2 sdm garam
Air secukupnya untuk merebus daging

Bumbu yang dihaluskan:

4 butir kemiri sangrai
1 sdt ketumbar butiran
1/2 sdt jinten
4 buah kluwek
3 cm kencur
3 cm kunyit
3 cm lengkuas
2 cm jahe
10 siung bawang merah
4 siung bawang putih

Bahan-bahan lainnya untuk memasak rawon:

6 cm kayumanis
2 batang sereh
5 lembar daun jeruk purut
5 lembar daun salam
2 sdm kecap manis
Air kaldu rebusan daging secukupnya
1/2 sdm garam
1 sdm gula merah
1/2 sdt kaldu bubuk

Bahan taburan: Bawang merah goreng dan daun bawang.

Bahan pelengkap rawon:

Toge pendek mentah
Sambel cabe rawit
Kerupuk udang
Telur asin
Tempe goreng

Find me on:
Instagram: @s.j.tsurayya instagram.com/s.j.tsurayya/?hl=id
Facebook: Siti Julaihah FD facebook.com/s.j.tsurayya/
Email: [email protected]

Terimakasih sudah menonton,
Berikut ada link toko shopee untuk beberapa produk yang ada di video-video saya :
1. Talenan Kayu : click.accesstra.de/go/0h0jn47s
2. Wajan merk RYVAN : click.accesstra.de/go/7pa5IrvK
3. Wajan merk Viera : click.accesstra.de/go/ZW1gBKQx

Berikut ada link toko Lazada untuk beberapa produk yang ada di video-video saya :
1. Wajan Lowenthal Germany : click.accesstrade.co.id/go/hQqIPte8
2. Wajan Casamia : click.accesstrade.co.id/go/GX3b9ucB
3. Wajan Bolde : click.accesstrade.co.id/go/KrgCnoIN
4. Wajan Oneisal : click.accesstrade.co.id/go/TEB5ImIV

Aplikasi untuk semua kebutuhan liburanmu : accesstra.de/005pzj001dow

Parfum original dan produk kecantikan : cl.accesstrade.co.id/000494001dow

Apple Premium Reseller di Indonesia : accesstra.de/0026cc001dow

Koleksi Sepatu Olahraga, Sneaker & Perlengkapan Olahraga terbaru di Adidas Indonesia :
accesstra.de/000smg001dow

Solusi layanan keuangan : accesstra.de/00690d001dow

Perlengkapan untuk aktifitas outdoor : accesstra.de/004vll001dow

Menyediakan berbagai produk yang menunjang aktivitas harian, bisnis/ profesional dan rumah tangga : cl.accesstrade.co.id/0004cn001dow

Marketplace terkemuka di Indonesia yang menyediakan media jual beli :
cl.accesstrade.co.id/0004cf001dow

Online baby shop terlengkap : cl.accesstrade.co.id/0004bx001dow

happy shopping....

  • Resep Rawon Autentik Surabaya, Rawon Resep Nenek ( Read More)
  • Resep Rawon Hitam Khas Probolinggo || #simpel #mudahbanget ( Read More)
  • RESEP RAWON DAGING SAPI ( Read More)
  • RESEP BUMBU RAWON KOMPLIT UNTUK 1 KG DAGING SAPI ( Read More)
  • RESEP CARA MEMBUAT BUMBU RAWON UNTUK 1 KG DAGING SAPI KHAS BANYUWANGI JAWA TIMUR Part 2 ( Read More)
  • RESEP RAWON BWI/pilih kluwak yg bagus agar hasil rawon hitam pekat ( Read More)
  • Rawon Daging Sapi Kuah Hitam Kelam ( Read More)
  • Resep rawon hitam ala resto super lezat oleh Bunda Rani ( Read More)
  • RESEP RAWON ASLI JAWA TIMUR | KUAH PEKAT | MANTAP | GURIH DIJAMIN!!! ( Read More)
  • RESEP RAWON MADURA || Kuah Lebih Hitam dan Lebih Terasa Bumbu Rempahnya ( Read More)
  • RESEP RAWON DAGING SAPI - RAWON KHAS JAWA TIMUR ( Read More)
  • Cara Membuat Rawon Kluwek Enak ( Read More)
  • Si Hitam Menggoda! RESEP RAWON DAGING SAPI KHAS JAWA TIMUR ( Read More)
  • Resep Rawon Khas Surabaya Wenak Tenannn... ( Read More)
  • Spesial! Resep RAWON KHAS JAWA TIMUR [Menu IdulAdha] ( Read More)
  • RAWON || Si Kuah Hitam yang Bikin Mabuk Kepayang ( Read More)
  • RAHASIA RESEP RAWON DAGING PEKAT & ENAK! ( Read More)
  • RESEP RAWON DAGING SAPI, kuah bisa hitam pakai biji buah keluak/ kluwek....Masak NoRibet ! NoRibut ! ( Read More)
  • RESEP RAWON DAGING SIMPEL DENGAN BUMBU DASAR HITAM | IDA AYU WINA PRATIWI | PROGRAM PROFESI CHEF ( Read More)